Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Pengertian, Fungsi dan Apa Maksud Kuota Aplikasi Axis

Axis menjadi deretan operator seluler yang banyak digunakan di indonesia karena selalu menghadirkan paket-paket yang cukup murah.
Kuota aplikasi axis
Axis memang selalu menghadirkan paket kuota data yang WOW, Seperti paket 4G BRONET OWSEM yang didalamnya terdapat kuota aplikasi yang bisa digunakan untuk mengakses aplikasi game, musik dan sosmed.

Pengertian Kuota Aplikasi Axis

Banyak pelanggan axis yang belum mengetahui maksud kuota aplikasi axis tersebut. Padahal ini penting untuk menambah pengetahuan.

Lantas, apa maksud kuota aplikasi? Untuk apa saja kuota aplikasi axis? Simak dibawah ini

Kuota aplikasi axis adalah paket data yang bisa kamu gunakan selama seharian (24 jam) untuk mengakses beberapa aplikasi musik, Sosmed dan game.

Fungsi Kuota Aplikasi Axis

Sedangkan fungsi dari kuota aplikasi yang terdapat pada kartu axis mu adalah untuk mengakses beberapa aplikasi game, musik dan sosmed yang sudah bekerjasama dengan axis.

Daftar Aplikasi Yang Bisa Diakses Menggunakan Kuota Aplikasi Axis

Nah untuk menambah pengetahuan, kamu perlu mengetahui aplikasi apa saja yang bisa diakses oleh kuota aplikasi axis? Berikut daftarnya:

Daftar Aplikasi Sosmed

Kuota ini bisa kamu nikmati untuk mengakses media sosial populer diantaranya:
  1. Facebook,
  2. Instagram,
  3. Twitter,
  4. TikTok.

Daftar Aplikasi Game 

Bagi kamu yang suka bermain game online atau istilahnya Gamers, kamu bisa pakai kuota aplikasi axis untuk memainkan game populer berikut:
  1. Arena Of Valor (AOV),
  2. Ashpalt Legends,
  3. Free Fire (FF),
  4. Mobile Legends (ML),
  5. Modern Combat Blackout.

Daftar Aplikasi Musik

Jika kamu lagi gabut dan ingin menonton streaming film atau ingin menghibur diri dengan karaoke an kamu bisa menggunakan kuota aplikasi axis ini untuk mengakses aplikasi musik dibawah:
  1. Joox (Streaming film)
  2. Smule (Karaoke)
Dengan mengakses aplikasi yang sudah disebutkan diatas menggunakan kuota aplikasi maka kuota regular atau kuota utama kamu tidak akan terpotong.
Baca Juga : Cara Menghapus Akun Starmaker
Nah ini cocok bagi kamu yang suka main game online, Karaoke an, dan sekedar online di media sosial karena dengan kuota aplikasi dari axis ini kamu bisa lebih menghemat pengeluaran.

Karena Jumlah kuota aplikasi dari axis ini cukup besar mulai dari 4Gb hingga 20Gb tergantung dari paket 4G Bronet OWSEM yang kamu beli.

Untuk rincian harga nya silakan kamu kunjungi website resminya karena disana kamu bisa mendapatkan info harga yang pasti dan real.

Penutup

Nah oke mungkin itu saja artikel mengenai Pengertian, Fungsi dan Apa Maksud Kuota Aplikasi Axis. Semoga dengan artikel ini bisa berguna bagi para pembaca yang mencari info dari kuota aplikasi axis.

Posting Komentar untuk "Pengertian, Fungsi dan Apa Maksud Kuota Aplikasi Axis"

close